Spesifikasi, Kelebihan, dan Harga Lenovo IdeaPad Flex 5

Gawaisiana - Laptop 2 in 1 merupakan varian laptop yang berbeda dengan laptop biasanya. Salah satu laptop 2 in 1 yang kali ini admin Gawai bahas adalah Lenovo IdeaPad Flex 5.
Jenis laptop yang satu ini semakin diminati karena bisa memiliki berbagai mode seperti mode laptop, mode tenda, dan mode tablet.
Layar yang memiliki fitur touchscreen tentu mempermudah untuk berbagai penggunaan. Baik itu aktivitas pekerjaan, kuliah, hingga keperluan konten kreator.
Berikut ini adalah spesifikasi dan harga Lenovo IdeaPad Flex 5 :
Desain Lenovo IdeaPad Flex 5
Perangkat Lnovo IdeaPad Flex 4 memiliki fitur Convertible 2 in 1 . Artinya bisa digunakan sebagai laptop dan juga tablet.
Laptop yang satu ini menggunakan material Polycarbonate. Pilihan warna ada 2 yaitu Abyss Blue, Graphite Grey, Platinum Grey.
Dimensi Lenovo IdeaPad Flex 5 memiliki panjang 32.1 cm, lebar 21.7 cm, dan sisi yang paling 2.08 cm. Berat laptop ini hanya 1.55 KG.
Layar Lenovo IdeaPad Flex 5
Bagian layar Lenovo IdeaPad memiliki tampilan glossy, sehingga cukup mengkilap. Laptop ini sudah dilengkapi dnegan Pen Stylush.
Ukiran layarnya sebesar 14 Inch dengan resolusi FHD 1920 X 1080. Lumayan jernih untuk berbagai aktivitas
Dapur Pacu yang mumpuni
Prosessor yang digunakan adalah prosessor generasi terbaru yaitu AMD Ryzen 7 5700U. Cocok pengeditan gambar dan video yang sederhana.
Untuk RAM laptop ini menggunakan RAM sebesar 8GB, sayangnya tidak bisa diupgrade. Jadi harus puas dengan RAM yang besarnya begitu-begitu saja
Lalu bagaimana dengan kapasitas storage? Laptop ini memiliki storage SSD M.2 NVMe berkapasitas 512 GB.
Untuk sektor grafis Lenovo IdeaPad Flex 5 menggunakan Integrad Graphics AMD Radeon.
Sistem Operasi dari laptop ini menggunakan OS Windows yang masih dibilang cukup update yaitu OS Windows 10.
Konektivitas
Untuk aspek konektivitas, laptop ini menggunakan Wi-Fi 6.0 dan Bluetoot V5. Dilengkapi dengan konekor DC-IN, HDMI, USB type-C, MM Audio Combo Jack.
Di sisi kanan Keyboard terdapat konektor SD Card Readerl, 2 port USB, dan Power buton.
Baterai
Baterai yang digunakan merupakan jenis Li Polymer. Lenovo mengklaim saat mode penuh hingga habis membutuhkan waktu 12 jam dengan aktivitas normal.
Kelebihan baterai Lenovo IdeaPad Flex 5 adalah bisa dicharge dengan Rapid Charge. Alhasil pengisian daya lebih cepat
Kelebihan Lenovo IdeaPad Flex 5
- Performa tinggi
- Cocok untuk desain dan game
- Multi tasking
- Touchscreen
- Convertible 2 in 1
Harga
Di beberapa platform harga laptop ini berkisar sekitar Rp.12 juta. Ada juga yang versi intel core i5, namun harganya lebih dari 12 juta.
Post a Comment for "Spesifikasi, Kelebihan, dan Harga Lenovo IdeaPad Flex 5"